• Jln. Pasir Kandang No. 4, Koto Tangah Padang

  • Contact Person +62 823-8775-9073

  • Email info@umsb.ac.id

Visi dan Misi

Jumat 20 Juni 2025

Visi

Menjadi Program Studi unggul dalam implementasi hukum keluarga yang berwawasan tajdid dan kearifan lokal untuk kemajuan umat tahun 2030

                                    

Misi

1) Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang bermutu dan humanis.
2) Melaksanakan penelitian tentang Hukum Keluarga yang berbasis kearifan lokal dalam pengembangan IPTEK.
3) Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat untuk kemajuan umat.
4) Menerapkan nilai-nilai Al-Islam Kemuhammadiyahan dan Kearifan Lokal untuk menghasilkan calon praktisi Hukum Keluarga yang beriman dan bertaqwa.
5) Mengembangkan kerjasama Tri Dharma Perguruan Tinggi dalam dan luar negeri..

 

Tujuan

  1. Pendidikan dan pengajar an yang bermutu serta bermutu.
  2. Penelitian untuk pengembangkan IPTEK yang berbasis nilai-nilai Keislaman dan kearifan lokal
  3. PkM untuk kemajuan
  4. Pelaksanaan nilai-nilai Al-Islam dan Kemuhammadi yahan untuk menghasil kan insan yang beriman dan bertaqwa serta berakhlak mulia.
  5. Jaringan kerjasama antar Lembaga internal dan eksternal Muhammadiyah yang produktif dan ber kelanjutan.

Strategi

  • Meningkatkan kualitas Pendidikan dan pengajaran yang bermutu serta humanis;
  • Meningkatkan kualitas pelaksanaan penelitian yang berbasis nilai-nilai keislaman dan kearifan lokal untuk pengembangan iptek yang berdaya guna;
  • Meningkatkan kualitas terselenggaranya PkM untuk kemajuan umat.
  • Meningkatkan kualitas nilai-nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan untuk menghasilkan insan yang beriman dan ber takwa serta berakhlak mulia;
  • Meningkatkan jaringan Kerjasama antar Lembaga internal dan eksternal Muhammadiyah yang produktif dan berkelanjut an;
  • Meningkatkan pengelola an PS Hukum Keluarga (Ahwal Syakhshi yah) yang bermutu dan transparan.